Panduan Lengkap SEO Google untuk para blogger pemula

indo adsense news - mungkin ini adalah panduan yang tidak cocok bagi anda yang sudah ahli SEO, tapi mungkin bisa juga bermanfaat untuk mengingat ingat kembali kira kira ada yang terlewat gak ya , dan bagi anda yang seorang blogger pemula, berikut ini saya akan share panduan SEO google yang tepat , silahkan di simak

Pastinya sobat disini setuju bahwa Google adalah satu satunya mesin pencari yang banyak di gunakan di dunia internet, sebagai blogger pasti sobat ingin mendapatkan peringkat teratas, atau nomer satu di google search, akan tetapi tidak banyak yang di ketahui blogger tentang bagaimana mengoptimalkan mesin pencari

untuk itu blogger pemula tidak bisa membawa blog mereka di peringkat atas di google, atau paling tidak masuk di 5 halaman google, berikut ini panduan SEO google untuk pemula akan membuktikan bahwa ada kesempatan besar bagi blogger yang baru belajar tentang SEO ( search engine optimization)

Kali ini artikel saya akan menjelaskan tentang SEO yang akan membantu blog sobat semua atau situs web anda akan bekerja dengan baik di mesin pencari ataupun terhadap para pengunjung, jika ada ingin membuat agar blog anda bisa dengan mudah masuk di google search, maka berikut ini panduan SEO google untuk blogger pemula, cekedot masbro

SEO itu apa sih?

SEO bukanlah sulap agar bisa mendapatkan peringkat teratas di mesin pencari, akan tetapi mesin pencari mudah mendapatkan blog anda, karena blog anda bisa di sebut blog yang ramah akan mesin pencari, karena google gampang untuk mengidentifikasi artikel yang anda buat sehingga cepat terindex langsung. SEO bukan hanya untuk mendapatkan backlink di blog anda, tetapi juga membantu trafik atau rangking blog anda, banyak memang blogger pemula menanyakan akan hal ini

SEO (Search Engine Optimization) sebagian besar menjadi proses perubahan dari blog, seperti kebanyakan blogger newbie berpikir bahwa desain blog yang terbaik dan navigasi SEO akan tetapi itu tidak benar.

dengan  langkah yang sederhana SEO google di blog anda, walaupun niche blog anda berbeda beda sesuai blog anda, tapi ini akan sangat bermanfaat buat anda semua.

Panduan Lengkap SEO Google untuk para blogger pemula

Buatlah judul artikel yang  unik

Judul artikel adalah bagian yang utama untuk memberikan informasi ke mesin pencari. maka anda harus memulai memeriksa judul artikel anda, sebelum memilih judul sebaiknya anda perlu mengetahui seberapa banyak persaingan untuk judul landa ini, hindari memakai judul yang terlalu panjang, usahakan memakai kata kunci yang bisa di pakai dalam jangka panjang

Gunakan Meta Description




Meta description memberikan informasi singkat tentang posting Anda. bantuan terhadap pengunjung anda tentang artikel anda sebelum mereka mengunjungi halaman blog anda di mesin pencarian, Dan juga hal ini berguna untuk mesin pencari untuk mengenali artikel Anda lebih dalam. Jauhkan dari menulis deskripsi panjang dan dengan kata kunci yang terlalu banyak.  jangan pernah menggunakan kata kunci  yang terlalu luas jangkauanya, harus lebih spesial, jangan terlalu umum seperti " artikel ini adalah tentang... " ataua " ternyata motor ini adalah....." dan juga jangan copas meta deskripsi dari artikel lain, itu akan membingungkan mesin pencari

Meningkatkan Struktur URL

Struktur URL yang sederhana dan mudah di baca akan membantu mesin pencari untuk menjelajahi artikel anda dengan sangat mudah, URL adalah hal yang paling sangat berharga dalam SEO, maka hindarilah URL yang sangat panjang, atau dengan parameter yang tidak di kenali, jangan menulis kata kunci atau keyword dalam URL anda,.. menulis URL sederhana dan mudah akan membantu pengunjung blog anda mudah menemukan blog anda di mesin pencari.

Menulis Konten lebih Kualitas

Buatlah kontent yang bermanfaat dan berkualitas, adalah bagian utama dari pengunjung dan mesin pencari, menulis konten yang berguna dan banyak membantu pembaca akan meningkatkan nilai blog anda dan trafik, jangan menambahkan keyword yang berlebihan untuk mendapatkan link, seperlunya saja dan anda bisa mencoba membuat konteng dengan kata kunci yang sedikit seperlunya, realistis , maka akan lebih membuat trafik blog anda melunjak.

periksa juga tata bahasa dan kesalahan penulisan sebelum mempubublish artikel di blog anda, jangan pernah gambar ke artikel tekstual, jangan copas dari artikel blog lani dan cobalah untuk menulis sesuati informasi yang baru dan original di artikel anda, ingat bahwa anda menulis itu untuk pengunjung, bukan untuk mesin pencari, karena dari pengunjung, nanti akan berdampak ke mesin pencari.

Promosikan Blog Anda

share artikel anda di sosial media
baca juga : ini dia 100+daftar Website social bookmark ber page rank TINGGI terbaru 2016

silahkan anda share ide ide kreatif dari artikel anda di sosial media untuk mendapatkan lebih banyak kunjungan ke artikel anda, seperti Google +, facebook, twitter, path, dll. berbagi artikel di sosial media juga membantu Anda untuk mendapatkan backlink yang besar di blog Anda. Anda dapat mencobanya untuk share di sosial media untuk mendapatkan index cepat dan terus berkesinambungan

baca juga : 2 cara ampuh dan mudah melakukan Ping artikel ke google agar cepat di index mesin pencari


Membangun back link yang berkualitas

Sebagian Newbie blogger tidak tahu bahwa bagaimana mendapatkan backlink. Kebanyakan menggunakan forum dan komentar  untuk membangun backlink. Ini bukan ide yang buruk, tetapi dalam beberapa metode itu akan menjadi spamming. Dapatkan backlink dari blog niche terkait, contoh blog motor dapatkan juga backlink dari blog tentang motor & otomotif. cobalah kamu bertamu dan membuat komentar di blog yang terkenal, atau bahas artikel yang berhubungan dengan blog yang terkenal tersebut, sehingga kalau anda beruntung, sang blogger terkenal itu juga backlink blog anda,  Jangan pernah membeli link dari blog lain atau situs untuk mendapatkan peringkat halaman atau lalu lintas. backlink berkualitas juga akan membantu Anda untuk mendapatkan lebih banyak ranking di Alexa.


naah.. saya harap artikel tentang panduan SEO Google untuk blogger pemula ini bisa membuat blog anda cepat terindex di mesin pencari dan di peringkat teratas, serta membuat blog anda menjadi ramah lingkungan atau ramah terhadap mesin pencari terutama google search

semoga bermanfaat






1 Response to Panduan Lengkap SEO Google untuk para blogger pemula

  1. artikel yang bagus.
    bagi pecinta permainan judi bola silahkan kunjungi kami di lapak303

    ReplyDelete