Cara Termudah Daftar Google Adsense langsung melalui Blog anda

Halo sahabat Indo Adsense News - Kali ini saya akan berbagi atau share pengalamana bagi sobat yang mungkin seorang pemula dalam ngeblog di blogspot yang ingin mendaftarkan blog nya di google adsense, silahkan langsung di intip


ingat ya, artikel ini di buat atau silahkan di lakukan jika masbro atau blog masbro di kira kira sudah memenuhi syarat untuk mendaftarkan blog sobat di google adsense, nanti akan saya bahas terpisah, naah bagi yang sudah memenuhi syarat dan punya blog ingin di monetize, silahkan berikut langkah langkah nya


  1.  login di dashboard blogspot anda klik aja www.blogger.com. login melalui email dan password seperti biasa
  2. Klik tombol menu Earning Adsense atau Penghasilan adsense
  3. Klik tombol kiri bawah warna orange "Sign up for Adsense". jika blog sudah memenuhi syarat maka tombolnya akan menyala, jika tidak, maka tombol akan seperti gambar diatas, berwarna sedikit burem dan tidak bisa di klik. kalau burem belum bisa di klik, maka optimasi dulu blog anda dan coba lagi seminggu lagi. jika sudah menyala, maka lanjutkan langkah selanjutnya
  4. klik tombol " Ya Gunakan Email " lihat gambar di bawah ini

  5. selanjutnya isi konten bahasa di blog anda, isi Indonesia , klik tombol "Lanjut"
  6. selanjutnya isi data tentang diri anda . lalu klik "kirim permmohonan saya"
  7. DONE
Setelah itu tunggu 1x 24 jam atau bisa lebih, tergantung dari blog anda dan petugas adsense nantinya, jika blog sobat sudah memenuhi syarat dan tidak ada script black atau macem macem, pastinya akan mudah dan dijamin cepat di approve, nanti notifikasi bakal masuk ke email sobat yang di daftarkan tadi dan bisa juga melalui dahsboard blogspot anda di menu "Earning adsense" atau " penghasilan adsense"

selamat mencoba, dan selamat ngeblog.

0 Response to Cara Termudah Daftar Google Adsense langsung melalui Blog anda

Post a Comment